Deskripsi Pekerjaan:
• Membuat proyeksi pendapatan bengkel
• Melaporkan hasil pencapaian pendapatan (jasa, parts, bahan) vs target bengkel
• Menindaklanjuti hasil aktivitas Maintenance Reminder System
• Melakukan pengecekan terhadap fasilitas/sarana bengkel
• Melaksanakan program promosi atau komunikasi dari Kantor Pusat dan Principal
• Melakukan follow up terkait permasalahan teknis di operasional
Kualifikasi:
• Pendidikan diutamakan S1 Teknik Mesin dengan IPK minimal 3,00
• Lebih disukai jika memiliki pengalaman sebagai Control Area di perusahaan otomotif minimal 3 (tiga) tahun
• Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
• Memiliki kemampuan mengidentifikasi masalah dan problem solving yang baik.
• Berorientasi pada pencapaian target
• Dapat mengoperasikan MS Office terutama Ms Excel
• Diutamakan domisili Manado, Sulawesi Utara
• Bersedia melakukan perjalanan dinas